Pengertian dan bagian bagian dari kitab kalpasutra

admin Last updated on: March 18, 2023
KITAB KALPASUTRA.






Kitab kalpasutra adalah kitab yang dibuat untuk memudahkan pelaksanaan Yadnya dan kitab kalpasutra bersumber pada kitab Brahmana, dan dimaksudkan dapat dipergunakan sebagai pedoman bagi setiap orang yang telah berumah tangga dan bermasyarakat.
Kitab kalpasutra dibagi menjadi beberapa bagian yaitu:


1. Srautasutra.
   Kitab ini memuat tentang penjelasan tata cara persembahyangan agnihotra dan tata cara persembahyangan dasa purnamas, yaitu: Persembahyangan yang dilakukan pada saat purnama dan tilem(bulan mati). Selain itu juga ada kitab penuntun upacara upacara besar dalam lingkungan keluarga raja dan negara misalnya upacara rajasunya dan aswaweda. Rajasunya adalah upacara penobatan seorang raja dan aswaweda adalah pelepasan kuda yang diikuti oleh sepasukan tentara untuk menentukan wilayah kerajaan.

2. Grhyasutra.
   Kitab ini memuat tentang pokok-pokok ajaran tata cara upacara penyucian yang wajib dilakukan untuk mereka yang sudah berumah tangga, mulai dari upacara garbhasadhana samskara (upacara bayi dalam kandungan) sampai antyesti samskara (upacara kematian). Sesungguhnya kitab grhyasutra merupakan kitab penuntun melaksanakan upacara Yadnya yang kanista dalam lingkungan keluarga dan dapat dilakukan setiap hari atau berkala.

3. Dharmasastra.
   Kitab ini memuat ajaran pokok tentang agama Hindu yang berhubungan dengan
*. Hukum.
*. Adat kebiasaan.
*. Hak dan kewajiban.
*. Sosial dan politik.
*. Ekonomi dan
    Upacara upacara lainnya dengan    penekanan pada pelaksanaannya.

5. Sulwasutra.
   Kitab ini memuat tentang pokok-pokok ajaran tentang tata bangunan. Disamping itu juga memuat tentang ukuran membuat altar yang ada kaitannya dengan kebutuhan upacara sebagian termuat dalam kitab srautasutra.


Demikianlah pengertian dan bagian bagian dari kitab kalpasutra, semoga ini bisa bermanfaat bagi kita semua.

Hiburan dan tradisi
Nama saya
I Putu Agus Aryadi Pranata Putra

Related posts

Berlibur Di Kediri Kunjungi Spot Wisata Kediri Terbaik Ini

Berlibur Di Kediri Kunjungi Spot Wisata Kediri Terbaik Ini

 Berlibur Di Kediri Kunjungi Spot Wisata Kediri Terbaik Ini – Selain Surabaya, Kediri merupakan salah satu kabupaten yang memiliki...

Cicipi Lezatnya Kuliner Jogja di Tempat-tempat Recommended Ini

Cicipi Lezatnya Kuliner Jogja di Tempat-tempat Recommended Ini

 Cicipi Lezatnya Kuliner Jogja di Tempat-tempat Recommended Ini – Siapa yang tak kenal Jogja, tempat yang satu ini sangatlah...

Berapa Tarif Homestay di Mandalika? Rp 150-400 Ribu Saja!

Berapa Tarif Homestay di Mandalika? Rp 150-400 Ribu Saja!

Lombok Tengah – Pemerintah akan memanfaatkan homestay untuk menampung para penggemar MotoGP Mandalika Nusa Tenggara Barat. Tarif homestay di...

Deretan Wisata Paling Eksotis di Malang Ini Wajib Anda Nikmati Pesonanya

Deretan Wisata Paling Eksotis di Malang Ini Wajib Anda Nikmati Pesonanya

 Deretan Wisata Paling Eksotis di Malang Ini Wajib Anda Nikmati Pesonanya – Wisata alam di Malang memiliki banyak ragamnya...

Bukti Keindahan Alam di Pulau Lombok, Objek Wisata Pantai Senggigi

Bukti Keindahan Alam di Pulau Lombok, Objek Wisata Pantai Senggigi

 Bukti Keindahan Alam di Pulau Lombok, Objek Wisata Pantai Senggigi – Pantai merupakan aset terbesar pariwisata yang dimiliki Lombok....

Ajaran dan bagian bagian dari Sapta Timira yang ada di dalam diri manusia

Ajaran dan bagian bagian dari Sapta Timira yang ada di dalam diri manusia

 SAPTA TIMIRA Seluruh makhluk hidup bersumber dari atman, atman sejatinya sama dengan Brahman akan tetapi karena kegelapan, menyebabkan manusia...